KabarKibar.Id – Apakah kamu senang berbelanja online dan memilih untuk mentransfer pembayaran ke rekening akun bank virtual yang kamu tidak miliki? Kamu tidak sendiri.
Peningkatan transaksi online dalam beberapa tahun terakhir menyebabkan peningkatan transfer antar bank yang salah satunya adalah Bank BCA.
Selain itu, setiap penduduk Indonesia memiliki preferensi masing-masing dalam memilih layanan perbankan.
sebelum mengetahui bagaimana cara melakukan transfer Virtual Account dengan Bank BCA, ada kalanya mengetahui dahulu apa itu Virtual Account.
Pengertian Virtual Account
Virtual Account yaitu produk FIntech atau Financial Technology yang memungkinkan pengguna untuk melakukan pembayaran atau transaksi secara cepat, mudah dan efisien.
Virtual Account sendiri memiliki fungsi sebagai alat pembayaran elekronik dan VA (singkatan dari Virtual Account) terdiri dari beberapa macam kode unik berupa angka yang dibuat secara khusus oleh lembaga keuangan atau perbankan.
Cara Melakukan Transaksi dengan BCA Virtual Account
Sudah paham dengan apa itu Virtual Account? Oke, lanjut.
VA pada Bank BCA disebut dengan istilah BCA Virtual Account yang fungsinya bisa dilakukan untuk membayar berbagai macam transaksi seperti belanja, top-up e-wallet, atau transaksi elektronik lainnya.
Tinggalkan Balasan