KABARKIBAR.ID – Untuk kamu para kreator, penasaran nggak sih cara melakukan Live Streaming Tiktok di aplikasi tersebut?
TikTok menyediakan banyak fitur dan aplikasi untuk memudahkan pekerjaan penggunanya.
Salah satunya adalah pengguna bisa melakukan live streaming melalui komputer atau PC.
Live streaming dengan PC ini sering digunakan oleh pembuat konten yang sangat tertarik dengan game biasanya.
Kreator yang ingin streaming game melalui PC bisa menggunakan aplikasi TikTok Live Studio.
Kamu dapat mengunduh aplikasi TikTok Live Studio gratis di www.tiktok.com/studio/download.
Namun perlu dicatat bahwa aplikasi ini masih hanya mendukung perangkat Windows.
Lantas apa saja syarat dan cara live streaming TikTok melalui PC dengan menggunakan aplikasi TikTok Live Studio?
Kamu bisa ikuti dengan langkah-langkah berikut ini.
Sebelum mengetahui bagaimana cara melakukan live streaming di PC, kamu musti tahu dahulu apa saja syaratnya.
Syarat dan Ketentuan Layanan TikTok Live Studio
Sebelum memasuki tutorial cara live streaming TikTok, kamu juga harus memenuhi persyaratan sebelumnya untuk bisa live streaming TikTok lewat PC.
Syarat utama untuk bisa live di TikTok adalah harus berusia 16 tahun ke atas dan memiliki lebih dari 1.000 pengikut.
Kamu bisa mendapatkan followers dengan membuat konten video.
Tinggalkan Balasan Batalkan balasan