KABARKIBAR.ID – Untuk kamu para nasabah Bank dan pengguna BCA Mobile, terutama yang ingin menggantikan nomor HPnya, nggak usah khawatir.
Penting untuk mengetahui cara mengganti nomor m-banking terutama pada bank BCA.
Apalagi, khususnya bagi kamu nasabah yang ingin mengganti nomor handphone terdaftar sebelumnya di BCA mobile menjadi yang baru.
Untuk melakukan cara ganti nomor m-banking BCA sendiri bisa dilakukan dengan mudah da tanpa ribet.
Nasabah nantinya tidak perlu pergi ke cabang terdekat untuk mengganti nomor hp di BCA mobile jika nomor lama hilang.
Sebagai informasi, BCA mobile merupakan layanan perbankan berbasis aplikasi yang disediakan oleh Bank Central Asia (BCA) untuk memudahkan transaksi nasabah, seperti pembayaran online contohnya.
Kamu bisa melakukan transaksi yang dapat dilakukan melalui BCA mobile atau BCA m-banking antara lain transfer antar rekening, cek saldo, mutaso rekening, isi ulang dompet digital, pembukaan rekening baru dan tarik tunai tanpa kartu di ATM.
Untuk menggunakan mobile banking BCA, nasabah harus memakai nomor handphone yang terhubung sebelumnya dengan kartu ATM BCA melalui proses registrasi m-BCA.
Tinggalkan Balasan Batalkan balasan