Berikut Rincian Ketentuan Suku Bunga KUR BRI 2023
- Pinjaman kedua bunga 7 persen efektif per tahun
- Pinjaman ketiga bunga 8 persen efektif per tahun
- Pinjaman keempat bunga 9 persen efektif per tahun
Perlu diketahui oleh pilaku usaha yang mengajukan pinjaman diatas Rp100 juta, akan dikenakan agunan tambahan.
Sedangkan pelaku usaha yang mengajukan pinjaman dibawah Rp 100 juta bebas angunan atau tanpa jaminan.
Dalam melakukan pengajuan pinjaman, pelaku usaha harus memenuhi beberapa proses persyaratan.
Berikut syarat pengajuan KUR BRI 2023
1.Memiliki usaha berjalan minimal 6 bulan
2.Memiliki usia minimal 21 tahun atau sudah menikah
3.Ikut serta BPJS TK untuk pinjaman diatas Rp100 juta
4.Belum pernah menerima kredit kecuali; konsumsi
Syarat Dokumen Pengajuan KUR BRI 2023
- Identitas KTP dan KK
- NPWP untuk pinjaman diatas Rp50 juta
- Surat nikah atau cerai
- Surat legal usaha
- Pas foto
Setelah persyaratan terpenuhi, pelaku usaha langsung bisa mengajukan pinjaman melalui online ataupun Offline.
Pinjaman secara online, pelakun usaha bisa langsung akses di link kur.bri.co.id.
Setelah melakukan pinjaman KUR BRI 2023 online, pelaku usaha tinggal menunggu jawaban dari pihak Bank BRI.
Pinjaman secara online tak kunjungan respan pihak bank BRI, pelaku usaha bisa langsung datang mengajukan secara offline.
Pelaku usaha bisa mengajukan pinjaman secara offline dengan mendatangi kantor cabang bank BRI terdekat dengan membawa dokumen yang disebutkan diatas.
Cara Mengajukan Pinjaman KUR BRI
Sebelum mengajukan pinjaman KUR BRI, pastikan telah menyiapkan semua dokumen yang diperlukan sesuai dengan persyaratan yang telah dijelaskan sebelumnya.
Selanjutnya, bisa mengajukan pinjaman secara online di kur.bri.co.id atau mengunjungi kantor cabang atau unit Bank BRI terdekat di daerah masing-masing untuk mengajukan pinjaman KUR.
Proses ini paling tidak akan memberikan Anda kesempatan untuk mendapatkan modal tambahan bagi usaha.
Selain itu, diharapkan dapat mendukung pertumbuhan dan perkembangan usaha ke depannya.
Dengan memenuhi syarat dan kriteria ini, akan memiliki peluang yang lebih besar untuk mendapatkan dukungan finansial melalui program KUR BRI 2023.
Tinggalkan Balasan