Namun, pastikan bahwa kacamata atau filter tersebut memenuhi standar keselamatan.
Kacamata gerhana minimal harus dilapisi ND5, sedangkan filter teleskop minimal harus dilapisi ND4.
b. Gunakan kamera lubang jarum atau pinhole camera
Kamera lubang jarum atau pinhole camera menggunakan kardus yang dilubangi dan tutup dengan aluminium foil, serta beri lubang sedikit.
Jadi, bagi masyarakat yang tertarik dengan fenomena langit, bisa menyaksikan Gerhana Matahari Hibrida dan Gerhana Bulan yang akan terjadi pada tahun 2023.
Lokasi dan Waktu Gerhana Matahari Total 2023
Maluku
Pulau Kisar: 13.23.09 WIT (1 menit 10 detik)
Pulau Maopora: 13.25.05 WIT (0 menit 59 detik)
Pulau Damar: 13.28.25 WIT (1 menit 24 detik)
Pulau Watubela: 13.40.49 WIT (1 menit 5 detik)
Papua Barat
Kepulauan Antalisa: 13.45.14 WIT (1 menit 11 detik)
Randepandai: 13.50.32 WIT (1 menit 1 detik)
Roswar: 13.51.45 WIT (0 menit 57 detik)
Pulau Num: 13.54.45 WIT (1 menit 5 detik)
Papua
Wooi: 13.55.08 WIT (1 menit 11 detik)
Serui: 13.55.08 WIT (1 menit 11 detik)
Biak Kota: 13.57.18 WIT (1 menit 5 detik)
Tinggalkan Balasan