- Pilih nomor kontak terdekat untuk bisa dikirimi pesan singkat atau SMS.
- Cara cek nomor IM3, mulai ketik pesan yang menyatakan bahwa kamu saat ini sedang mencari atau mengecek nomor Indosat milikmu tersebut.
- Kemudian minta kepada orang terdekat untuk mengirim nomor ponsel Indosat yang diinginkan tersebut.
- Apabila sudah mengetahui nomor Indosat yang diinginkan, catat dan simpan baik-baik.
Cara Via SMS ke 4444
Langkah-langkahnya yang diambil sebagai berikut:
- Buka menu SMS.
- Tulis pesan dengan format INFO#NIK (Nomor Induk Kependudukan atau nomor e-KTP)
- Lalu kirim ke 4444
- Setelah itu, Anda akan mendapatkan balasan mengenai informasi setiap nomor yang terdaftar dengan NIK tersebut
- Selain itu, cara cek no Indosat melalui SMS ke 4444 juga bisa dilakukan dengan mengirimkan pesan dengan format INFO#MSISDN kirim ke 4444.
Kalian akan mendapatkan pesan balasan yang berisi informasi mengenai nomor Indosat yang kalian daftarkan dengan NIK tersebut.
Cara Melalui Website
Siapkan dulu nomor KTP dan KK, serta pastikan bahwa smartphone yang kalian gunakan terhubung dengan jaringan internet.
Langkah-langkahnya yang diambil sebagai berikut:
- Cara cek no IM3 melalui website resmi Indosat Ooredo di laman https://myim3.indosatooredoo.com/ceknomor/index
- Muncul tampilan laman pengecekan MSISDN berdasarkan NIK (Nomor Induk Kependudukan) dan KK (Kartu Keluarga).
- Kemudian memasukkan data yang digunakan saat mendaftar nomor Indosat.
- Cara cek no Indosat adalah mulai masukkan NIK atau Nomor e-KTP yang digunakan untuk aktivasi nomor Indosat Anda.
- Setelah itu masukkan nomor KK yang didaftarkan, centang “Im not a robot” dan klik “periksa.”
- Akan muncul tampilan laman yang akan menunjukkan no Indosat Anda.
Cara Melalui Dial Up ke Nomor *123*30#
Pastikan nomor Indosat kalian masih aktif.
Langkah-langkahnya yang diambil sebagai berikut:
- Buka menu panggilan seluler.
- Setelah itu tekan nomor *123*30#.
- Tekan tombol panggilan supaya dapat melakukan permintaan panggilan.
- Kemudian muncul pesan singkat berupa nomor Indosat yang terdaftar, sisa pulsa, dan masa berlaku nomor tersebut.
Cara Via Call Center ke Nomor 100 atau 185
Langkah-langkahnya sebagai berikut:
- Buka fitur menu panggilan atau telepon pada ponsel.
- Hubungi pusat layanan panggilan Indosat ke nomor 100 atau 185 (bebas pulsa)
- Setelah itu, lakukan panggilan dengan menekan tombol Yes/Ok/Panggil.
- Selain itu, bisa dilakukan dengan langsung menghubungi pusat layanan panggilan Indosat ke nomor +6221-5438-8888 dan +6221-3000-3000.
- Apabila panggilan terhubung, langsung berkonsultasi dengan Customer Service dan membicarakan mengenai cara cek no IM3 yang dimiliki.
Halaman
1 2
Tinggalkan Balasan